Modul PPG Kemenag IPA
Juni 01, 2019
Pada artikel kali ini saya akan membagikan sebuah file yang berisikan Modul PPG Kemenag IPA kepada anda semuanya sebagai bahan pembelajaran.
Adapun cuplikan soal tersebut adalah sebagai berikut:
Kegiatan Belajar 1: Partikel Materi
Capaian Pembelajaran Mata Kegiatan
Menganalisis hubungan antara konsep partikel materi dan penerapannya pada deskripsi sifat bahan
Sub Capaian Pembelajaran Mata Kegiatan
Setelah mempelajari Kegiatan Belajar 1 pada modul 6 ini, Anda diharapkan mampu:
1. Menganalisis susunan partikel pada materi berbentuk padat, cair, dan gas melalui ilustrasi gambar mikroskopik keadaan materi.
2. Menerapkan konsep partikel materi pada deskripsi sifat bahan dalam bidang teknologi
3. Menganalisis perbedaan perubahan fisika dan perubahan kimia berdasarkan perbedaan sifat materi yang diamati sebelum dan sesudah terjadi perubahan melalui contoh-contoh peristiwa kimia dan fisika yang diberikan.
4. Menjelaskan alasan perlunya mengenali simbol-simbol keamanan bahan-bahan kimia ketika berinteraksi dengan bahan-bahan kimia.
5. Menganalisis dan menggolongkan materi secara kimia yang meliputi zat tunggal dan campuran.
6. Menganalisis manfaat perubahan materi melalui beberapa contoh proses penerapan prinsi-prinsip perubahan kimia dalam kehiduapan sehari-hari.
Pokok-Pokok Materi
1. Materi dan keadaannya
2. Susunan partikel materi pada zat padat, cair, dan gas
3. Sifat fisika dan sifat kimia materi
4. Simbol-simbol keamanan bahan kimia
5. Perubahan dalam materi dan energi
6. Penggolongan materi berdasarkan sifat kimia
7. Perbedaan unsur, senyawa dan campuran
Adapun cuplikan soal tersebut adalah sebagai berikut:
Kegiatan Belajar 1: Partikel Materi
Capaian Pembelajaran Mata Kegiatan
Menganalisis hubungan antara konsep partikel materi dan penerapannya pada deskripsi sifat bahan
Sub Capaian Pembelajaran Mata Kegiatan
Setelah mempelajari Kegiatan Belajar 1 pada modul 6 ini, Anda diharapkan mampu:
1. Menganalisis susunan partikel pada materi berbentuk padat, cair, dan gas melalui ilustrasi gambar mikroskopik keadaan materi.
2. Menerapkan konsep partikel materi pada deskripsi sifat bahan dalam bidang teknologi
3. Menganalisis perbedaan perubahan fisika dan perubahan kimia berdasarkan perbedaan sifat materi yang diamati sebelum dan sesudah terjadi perubahan melalui contoh-contoh peristiwa kimia dan fisika yang diberikan.
4. Menjelaskan alasan perlunya mengenali simbol-simbol keamanan bahan-bahan kimia ketika berinteraksi dengan bahan-bahan kimia.
5. Menganalisis dan menggolongkan materi secara kimia yang meliputi zat tunggal dan campuran.
6. Menganalisis manfaat perubahan materi melalui beberapa contoh proses penerapan prinsi-prinsip perubahan kimia dalam kehiduapan sehari-hari.
Pokok-Pokok Materi
1. Materi dan keadaannya
2. Susunan partikel materi pada zat padat, cair, dan gas
3. Sifat fisika dan sifat kimia materi
4. Simbol-simbol keamanan bahan kimia
5. Perubahan dalam materi dan energi
6. Penggolongan materi berdasarkan sifat kimia
7. Perbedaan unsur, senyawa dan campuran