Soal SKI Kelas 11 Kemunduran Umat Islam
Sahabat semuanya pada artikel kali ini saya akan berbagi Soal SKI Kelas 11 Kemunduran Umat Islam kepada anda semuanya.
Silahkan simak baik-baik :
1. Salah satu tujuan imperiaslime Barat dalam menginvasi negaranegara Islam adalah untuk menekan pengaruh agama Islam dan ….
a. menyebarkan agama Majusi
b. menyebarkan agama Kristen
c. menyebarkan agama Zeroaster
d. menyebarkan agama Budha
e. menyebarkan agama ateis
Jawaban : b
2. Negara-negara Eropa menjajah ke Negara-negara Islam tidak hanya semat-mata untuk mengeruk kekayaannya, lebih dari itu mereka juga ….
a. menyebarkan budaya yang merusak bangsa
b. menularkan budaya yang memandirikan bangsa
c. menyebarkan ajaran yang mencerdaskan bangsa
d. mengajarkan budaya yang membangun bangsa
e. mengajarkan ideologi yang membina bangsa
Jawaban : a
3. Kesultanan Islam Nusantara yang dikuasai oleh imperialisme Barat pada tahun 1511 M adalah….
a. Kerajaan Samudra Pasai
b. Kerajaan Pajajaran
c. Kerajaan Majapahit
d. Kerajaan Kutai
e. Kerajaan Demak
Jawaban : a
4. Melemahnya kekuatan politik dan peradaban Islam diawali dengan….
a. runtuhnya Bagdad ke tangan Mongol
b. runtuhnya Kuwait ke tangan Inggris
c. runtuhnya al Jazair ke tangan Inggris
d. runtuhnya Mesir ke tangan Prancis
e. runtuhnya Qatar ke tangan Mongol
Jawaban : a
5. Kerajaan Usmani di Turki memasuki masa kemunduran pada abad ke-18 M setelah wafatnya ….
a. Sultan Sulaiman al-Qanuni
b. Sultan Abu Ja’far al Mansur
c. Sultan Muhammad al-Qanuni
d. Sultan Sulaiman al-Mansur
e. Sultan Harun al-Rasyid
Jawaban : a
6. Belanda menggunakan strategi politik etis supaya rakyat Indonesia tidak memberontak atas kekejamannya selama menjajah yang dipelopori oleh….
a. Van de Plesier
b. Van de Venter
c. Van de Alexender
d. Snaug Hougronye
e. Van der Tlenter
Jawaban : b
7. Wilayah Islam yang pertama kali dapat ditaklukan bangsa Barat adalah wilayah ….
a. Asia Tenggara dan anak benua India
b. Asia dan anak benua Amerika Latin
c. Eropa dan anak benua India
d. Arabia dan anak benua India
e. Timur tengah dan anak benua India
Jawaban : a
8. Motivasi untuk meraih kejayaan dalam bidang kekuasaan merupakan salah satu semboyan imperialisme barat yang disebut dengan istilah ….
a. galery
b. gospel
c. god
d. glory
e. gold
Jawaban : d
9. Dampak negatif yang akan muncul dari sebuah imperialism terhadap suatu negara dalam bidang ekonomi yaitu….
a. animisme
b. sosialisme
c. kapitalisme
d. individualism
e. Sekularisme
Jawaban : c
10.Perancis berhasil menjadikan mesir sebagai wilayah jajahannya yang dipimpin oleh….
a. Napoleon Bonaparte
b. Leonardo Davinci
c. Amerigo Vespuci
d. Snaug Hougronye
e. Vasco da gama
Jawaban : a
11.Pemerintah Inggris melakukan penjajahan terhadap kerajaan mughal India sebagai reaksi atas pembatalan janji damai yang dilakukan oleh Bahadur syah pada tahun ….
a. 1957 M
b. 1857 M
c. 1757 M
d. 1557 M
e. 1657 M
Jawaban : b
12.Negara Barat yang menjajah dunia Islam melakukan penyebaran agama Kristen melalui ….
a. Sosialisasi atau zending
b. Partisipasi atau zending
c. verifikasis atau zending
d. Missionaris atau zending
e. Ekspedisi atau zending
Jawaban : d
13.Dampak negatif peninggalan kolonialisme dalam bidang politik yang merusak umat Islam yaitu….
a. pembiaran segala bentuk kesenangan duniawi
b. penghalalan segala cara untuk meraih tujuan
c. pembiaran segala jenis pergaulan lawan jenis
d. penghapusan perbedaan makanan halal dan haram
e. melegalkan segala bentuk dan jenis perjudian
Jawaban : b
14.Motivasi penjajahan bangsa Barat atas negeri islam di belahan bumi Timur yaitu ….
a. mengembangkan Industri, sosial dan ekpedisi
b. mengembangkan ekonomi, politik dan budaya
c. mengembangkan ekonomi, politik dan agama
d. mengembangkan ekspedisi, sosial dan agama
e. mengembangkan ekspedisi dan ilmu pengetahuan
Jawaban : c
15.Kota Bagdad sebagai symbol kebesaran dan kesatuan politik umat Islam jatuh ke tangan kekuasaan Mongol yang dipimpin oleh….
a. Lao Tse
b. Jengis khan
c. Hulagu Khan
d. Mao jedong
e. Tha sih
Jawaban : c
Baca juga :